Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

Adopsi Hutan, Cara Tepat Dalam Melestarikan Hutan

Gambar
  "Bu, hutan itu apa sih ?" tanya seorang anak murid saat pembelajaran tema tanaman beberapa waktu lalu, akupun menjelaskan secara dasar saja dan mudah mengerti sesuai usia dini mereka. "Anak-anak, jadi hutan adalah sebuah tempat yang ditumbuhi banyak tanaman atau pohon dengan lebat".  Dari penjabaran sederhana diatas secara tak langsung kita sudah memberikan pengetahuan dasar keberadaan hutan bagi anak di usia dini sehingga rasa keingintahuan mereka selama ini terjawab. Sebagai pondasi awal agar mereka selalu menjaga kelestarian alam contoh sederhana seperti tanaman yang ada di lingkungan sekitar.  Owh, ya pastinya selama ini kamu sudah banyak tahu bahwa Indonesia mempunyai cakupan hutannya yang begitu luas. Untuk itu aku ingin mengingatkan kembali tentang hutan ini dengan pembahasan dibawah ini ya : 🍀 Pengertian Hutan 🍀 Hutan  adalah sebuah kawasan yang ditumbuhi dengan lebat oleh pepohonan dan tumbuhan lainnya. Kawasan-kawasan semacam ini terdapat di wilayah-wi

Kendala Yang Dihadapi Saat Pembelajaran Jarak Jauh

Gambar
Kendala Yang Dihadapi Saat Pembelajaran Jarak Jauh - Bagaimana kabarnya di era normal ini? Semoga senantiasa sehat selalu dan baik-baik saja. Baru saja kita menyambut tahun ajaran baru di tengah masa pandemi ini dimana masih mengharuskan pembelajaran jarak jauh atau daring (online), ini dilakukan demi kebaikan bersama walaupun sebenarnya anak didik dan para pendidik sudah kangen ingin belajar secara tatap muka karena bisa dibilang lebih efektif.  Sebagai pendidik sudah seharusnya mengikuti saja peraturan dari dinas terkait mengenai sistem pembelajaran saat ini, gak bisa dibohongin hasrat untuk mengajar secara tatap muka sudah menggebu-gebu tapi apa daya jika kondisi belum mengizinkan untuk pembelajaran secara normal. Hiks hiks  Menurut aku pembelajaran secara tatap muka lebih efektif dibanding daring seperti ini ada saja kendala yang dihadapi terutama bagi orang tua murid. Bisa dibilang banyak kendala yang harus dihadapi dengan sistem pembelajaran saat ini dimana bikin emosi jiwa terut